Cara Memasang CPU Cooler (Pendingin CPU)

| Rabu, 26 Februari 2014
Pendinginan komputer atau pendinginan CPU (CPU Cooler) adalah tindakan mengurangi atau menghilangkan panas dari sebuah komputer. Panas pada komputer berpotensi merusak atau memperlambat kerja sebuah komputer. Terdapat beberapa cara untuk mengurangi panas pada sebuah komputer.

Cara Memasang CPU Cooler (Pendingin CPU)
  • Siapkan CPU Cooler dan Pasta Processor
    Cara Memasang CPU Cooler
    Memasang CPU Cooler
  • Lapisi Processor yang sudah terpasang dan permukaan CPU Cooler dengan pasta yang sudah dipersiapkan tadi.
  • Kemudian pasangkan CPU Cooler tepat diatas Processor yang sudah terpasang, lalu kencangkan pengunci pada CPU Cooler.
  • Hubungkan daya yang terdapat pada CPU Cooler dengan Motherboard.

Demikianlah langkah-langkah dan Cara Membuat Kabel LAN lengkap berikut gambarnya..
"Semoga Bermanfaat"

Demikianlah artikel mengenai Cara Membuat Kabel LAN
Semoga Bermanfaat..

0 komentar:

Posting Komentar

Next Prev
▲Top▲